Wednesday 18 November 2009

Pengenalan Bahasa Cobol

COBOL : Common Business Oriented Language
yaitu : Bahasa komputer tingkat tinggi / high level language
Thn 1959 : COBOL diciptakan
CODASYL : COnference on DAta SYstem Language
Yaitu : Group yang mengembangkan bahasa COBOL
Januari 1960 : Bahasa COBOL pertama kali diperkenalkan secara formal,
Versi yang dikenalkan adalah COBOL -60
Thn 1965 : Pembaharuan versi COBOL
Thn 1968 & 1974 : Bahasa COBOL dikembangkan & distandardisasi dengan nama ANSI COBOL
ANSI : American National Standards Institute
COBOL - 80 : atau MS -COBOL dikembangkan oleh Microsoft

Program bahasa COBOL merupakan program terstruktur yg terdiri dari 4 divisi yaitu :
1.IDENTIFICATION DIVISION
2.ENVIRONMENT DIVISION
3.DATA DIVISION
4.PROCEDURE DIVISION

Identification division untuk pengindentifikasian pembuat program, tanggal pembuatan, dll
Environment division untuk informasi keadaan komputer yg dipakai.
Data division untuk informasi mengenai bentuk dan jenis data yang digunakan.
Procedure division untuk memuat procedure pemrosesan data.

Posting Terkait

0 comments:

Post a Comment

Mikail Alfith Amarullah

↑ Grab this Headline Animator

IKLAN

  © Blogger Tamplates

Back to TOP